MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535
ATmega 8535 merupakan 8 bit CMOS mikrokontroller berdaya rendah yang memiliki arsitekstur AVR RISC (Reduced Instruction Set Computer). Setiap instruksi, dengan menggunakan mikrokontroler ATmega8535 ini, dapat dieksekusi dalam satu siklus clock osilator, dan keluarannya bisa mencapai hampir sekitar 1 MIPS (Million Instruction Per Second) per MHz, sehingga konsumsi daya bisa optimal dan kecepatan proses eksekusi menjadi maksimal.
Konfigurasi Pin Atmega 8535
Port A
Port A adalah I/O port satu arah. Port menyediakan internal pull-up resistor. Output buffer port A dapat menjadi 20 mA dan dapat mengendalikan display led. Port A akan menghasilkan arus jika menggunakan resistor pull-up.
Port A juga menyediakan Analog to Digital Converter (ADC) internal.
Port B
Port B adalah I/O port satu arah. Port menyediakan internal pull-up resistor. Output buffer port B dapat menjadi 20 mA dan dapat mengendalikan display led. Port B akan menghasilkan arus jika menggunakan resistor pull-up.
Port C
Port C adalah I/O port satu arah. Port menyediakan internal pull-up resistor. Output buffer port C dapat menjadi 20 mA dan dapat mengendalikan display led. Port C akan menghasilkan arus jika menggunakan resistor pull-up.
Dua pin dari port C dapat digunakan sebagai oscillator untuk timer / counter.
Port D
Port A adalah I/O port satu arah. Port menyediakan internal pull-up resistor. Output buffer port A dapat menjadi 20mA dan dapat mengendalikan display led. Port A akan menghasilkan arus jika menggunakan resistor pull-up.
Konfigurasi Pin Atmega 8535
2.4.1.2 Timer / Counter
ATmega 8535 menyediakan tiga fungsi umum timer/counter, dua 8 bit T/Cs dan satu 16 bit T/C. Imer/counter2 juga dapat digunakan sebagai asikron clock dari eksternal oscillator. Oscillator baiknya digunakan dengan 32.768 KHz kristal.
Sumber : dari berbagai sumber
thanx yah udh bntu w tentang mikro atas infonya ..
BalasHapus